Fakultas dan Program Studi di UINIB

Jurusan dan Program Studi di UINIB, Program Studi di UINIB, Jurusan di UINIB, Fakultas UINIB, Fakultas UIN Padang, Jurusan UIN Padang, Jurusan dan Program Studi di UIN Imam Bonjol, Jurusan di UIN Imam Bonjol.

Pada kesempatan yang sangat baik ini admin akan memberikan informasi mengenai Jurusan dan Program Studi di UINIB, dengan adanya informasi yang admin berikan ini semoga dapat menambah wawasan untuk anda yang akan memilih jurusan yang diinginkan. Langsung saja admin akan membahasnya sebagai berikut.

http://www.infopmb.web.id/
Sedikit mengenai UIN Imam Bonjol

Universitas Islam Negeri Imam Bonjol (UINIB) adalah perguruan tinggi Islam di Kota Padang, Sumatera Barat. UIN Padang diberi nama Imam Bonjol yaitu seorang Ulama dan Pahlawan Nasional Indonesia yang berasal dari Sumatera Barat. Berdasarkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 35 tahun 2017, IAIN Imam Bonjol resmi berubah menjadi UIN Imam Bonjol

Bagi anda yang ingin memasuki bangku kuliah di UIN Imam Bonjol, terlebih dahulu anda harus mengetahui Fakultas dan Program Studi apa yang akan anda pilih di UIN Imam Bonjol

Fakultas dan Program Studi yang terdapat di UIN Imam Bonjol yaitu sebagai berikut
  • Fakultas Adab dan Humaniora terdiri dari :
    • Bahasa dan Sastra Arab (S1)
    • Sejarah dan Kebudayaan Islam (S1)
    • Jurusan Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi (Diploma III)
  • Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi terdiri dari :
    • Komunikasi dan Penyiaran Islam (S1)
    • Bimbingan Konseling Islam (S1)
    • Manajemen Dakwah (S1)
    • Pengembangan Masyarakat Islam/  Islamic Community Development (S.1)
  • Fakultas Syari'ah terdiri dari :  
    • Al-Ahwal asy-Syakhshiyyah (Hukum Keluarga, S1)
    • Perbandingan Mazhab dan Hukum (S1)
    • Jinayah dan Siyasah (Pidana dan Politik Islam, S1)
  • Fakultas Tarbiyah dan Keguruan  terdiri dari :
    • Pendidikan Agama Islam (S1)
    • Pendidikan Bahasa Arab (S1)
    • Manajemen Pendidikan Islam (S1)
    • Tadris Bahasa Inggris (S1)
    • Tadris Matematika (S1)
    • Tadris IPA/konsentrasi Fisika (S1)
    • Tadris IPS/konsentrasi Sejarah (S1)
    • Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (S1)
  • Fakultas Ushuluddin terdiri dari :
    • Aqidah dan Filsafat (S1)
    • Tafsir Hadits (S1)
    • Program Khusus Tafsir Hadits (S1)
    • Perbandingan Agama (S1)
    • Psikologi Islam (S1)
  • Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam terdiri dari :
    • Mu’amalah (Bisnis Islam, S1)
    • Ekonomi Islam (S1)
    • Managemen dan Perbankan Syari’ah (MPS, Program Diploma III)
  • Program magister memiliki delapan program studi (prodi), sebagai berikut :
    • Prodi Pendidikan Agama Islam dengan gelar akademik Magister Pendidikan Islam (M.Pd.I).
    • Prodi Pendidikan Bahasa Arab dengan gelar akademik Magister Pendidikan Islam (M.Pd.I).
    • Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir dengan gelar akademik Magister Ushuluddin (M.Ud).
    • Prodi Ilmu Hadits dengan gelar akademik Magister Ushuluddin (M.Ud).
    • Prodi Sejarah dan Kebudayaan Islam dengan gelar akademik Magister Humaniora (M.Hum).
    • Prodi Pengembangan Masyarakat Islam dengan gelar akademik Magister Komunikasi Islam (M.Kom.I).
    • Prodi Hukum Keluarga (Ahwal Syahsiyyah) dengan gelar akademik Magister Syari’ah (M.Sy).
    • Prodi Ekonomi Syari’ah dengan gelar akademik Magister Ekonomi Syari’ah (M.E.Sy)
  • Program Doktor memiliki dua program studi (prodi), sebagai berikut :
    • Prodi Pendidikan Islam dengan gelar akademik Doktor (DR).
    • Prodi Hukum Islam dengan gelar akademik Doktor (DR).

Dari beberapa Fakultas dan Program Studi yang telah disebutkan diatas, mungkin ada salah satunya yang anda minati. Oleh karena itu, silahkan daftarkan diri anda untuk menjadi calon mahasiswa baru di UIN Imam Bonjol, dengan mengikuti jalur-jalur seleksi yang dibuka yaitu sebagai berikut.

Baca : 

Sekian informasi yang dapat admin berikan mengenai Fakultas dan Program Studi di UINIB, semoga informasi yang admin berikan ini dapat menambah wawasan untuk adna nantinya. Terimakasih sudah membaca artikel ini.