Pendaftaran STEM Akamigas 2024/2025

Pendaftaran STEM Akamigas 2024, Pendaftaran STEM Akamigas 2024, Persyaratan Masuk STEM Akamigas, Pendaftaran Akamigas, Pendaftaran STEM Akamigas Tahun 2024 Akamigas Cepu, Pendaftaran STEM Akamigas Cepu 2024, Sekolah Tinggi Energi dan Mineral.

Disini admin akan membahas mnegenai Pendaftaran STEM Akamigas 2024/2025, dengan adanya informasi ini semoga saja dapat memberikan penduan pendaftaran untuk anda. Baiklah langsung saja kita simak pembahasan berikut ini.

http://www.infopmb.web.id/

Sekilas mengenai STEM Akamigas

Sekolah Tinggi Energi dan Mineral (STEM Akamiga) merupakan Perguruan Tinggi Kedinasan di bawah Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia. 

Bagi anda yang ingin melanjutkan kuliah di Sekolah Tinggi Energi dan Mineral (STEM Akamiga), anda harus mengetahui beberapa jalur yang dibuka di Sekolah Tinggi Energi dan Mineral (STEM Akamiga) yaitu Jalur Beasiswa, Jalur Umum, Jalur Industri/KESDM, Jalur Aparatur/PNS. Maka dari itu anda dapat mengkuti beberapa jalur tersebut.

Baiklah disini admin akan membahas mengenai Jalur-jalur yang penerimaan yang ada di Sekolah Tinggi Energi dan Mineral (STEM Akamiga) yaitu sebagai berikut ;

1. Pendaftaran Jalur Beasisiwa STEM Akamigas

Jalur Beasisiwa ini adalah Jalur yang memberikan beasiswa untuk peserta terbaik dari masyarakat umum yang tinggalnya di daerah pngasil atau di daerah yang melakukan kegiatan bidang energi sumber daya mineral di daerah terpencil. Nantinya peserta akan dididik ke jenjang Diploma IV di STEM Akamigas untuk menjadi tenaga profesional siap bkerja dengan prgram studi dan ketentuan administrasi sebagai berikut :

Program Studi yang dibuka :

  • Teknik Produksi Minyak dan Gas
  • Teknik Pengolahan Minyak dan Gas
  • Teknik Instrumentasi Kilang
  • Teknik Mesin Kilang
  • Logistik Minyak dan Gas

Persyaratan dan Ketentuan Administrai :

  • Lulusan Pendidikan akhir SLTA (SMU/MA IPA dan SMK Teknik)
  • Lulusan 3 tahun terakhir termasuk lulusan tahun ini
  • Untuk nilai UAN lulusan 3 tahun minimal 6,00. untuk bahasa inggris minimal 7,00 dan untuk matematika minimal 7,00.
  • Bagi lulusan tahun ini yang belum keluar nilai UAN, maka dapat menggunakan nilai raport bahasa inggris dan matematika semester I s/d semester IV minimal 7,00.
  • Memiliki kesehatan yang baik yang dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter instansi, seperti tidak buta warna, serta bebas dari narkoba
  • Untuk keluarga yang kurang mampu, dapat dibuktikan dengan surat keterangan dari kelurahan setempat.
  • Bagi anda yang inngin melakukan pendaftaran secara online dapat anda mengakses alamat resmi http://www.akamigas.ac.id/

Proses Seleksi

Dilihat dari prestasi akademik melalui nilai raport SMA sampai dengan semester V,  untuk milai mata pelajaran matematika, bahasa inggris, fisika, kimia minimal 7,00
Penghargaan prestasi disekolah akan menjadi pertimbangan

Biaya

Untuk biaya pendaftaran dan biaya pendidikan peserta basiswa tidak dikenakan biaya.

2. Pendaftaran Jalur Umum STEM Akamigas

STEM Akamigas memberikan kesempatan untuk calon mahasiswa baru dari masyarakat umum atau beasiswa dari intansi untuk dididik di STEM Akamigas untuk jenjang Diploma IV untuk menjadi tenaga profesional yang siap bekerja dengan program studi dan administrasi sebagai berikut

Program Studi yag dibuka :

  • Teknik Produksi Minyak dan Gas
  • Teknik Pengolahan Minyak dan Gas
  • Teknik Instumentasi Kilang
  • Teknik  Mesin Kilang
  • Logistik Minyak dan Gas

Persyaratan dan Ketentuan Administrasi :

  • Lulusan Pendidikan akhir SLTA (SMU/MA IPA dan SMK Teknik)
  • Lulusan 3 tahun terakhir termasuk lulusan tahun ini
  • Untuk nilai UAN lulusan 3 tahun minimal 6,00. untuk bahasa inggris minimal 7,00 dan untuk matematika minimal 7,00.
  • Memiliki kesehatan yang baik yang dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter instansi, seperti tidak buta warna, serta bebas dari narkoba
  • Bagi anda yang inngin melakukan pendaftaran secara online dapat anda mengakses alamat resmi http://www.akamigas.ac.id/
Materi Ujian Seleksi Tertulis :

  • Matematika 
  • Bahasa Inggris,
  • IPA (Fisika dan Kimia)
Biaya 
  • Biaya Pendaftaran sebesar Rp. 200.000.00 (Dua Ratus Ribu Rupiah)
  • Biaya Pendidikan sebesar Rp. 27.000.000.00 (Dua puluh tujuh juta rupiah) sesuai SBML persemester yaitu 
    • Biaya Asrama 
    • Biaya Perkuliahan
    • Biaya Praktik dan Praktikum
    • Biaya Perlengkapan Kuliah
    • Biaya Seragam Kuliah, Prktik dan olahraga
    • Biaya Pengobatan Ringan

3. Pendaftaran Jalur Industri/KESDM STEM Akamigas

Jalur Industri/KESDM STEM Akamigas ini memberikan kesempatan untuk Instansi/ Perusahaan yang bergerak dibidang ekonomi dan sumber daya mineral untuk memanfaatkan pendidikan tersebut bagi pegawai/pekerjaannya. Program Studi yang dibuka antara lain :
  • Program Studi Teknik Produksi Minyak dan Gas Terdiri dari Konsentrasi:
    • Teknik Produksi Minyak dan Gas
    • Pemboran
    • Panas Bumi
  • Program Studi Teknik Instumentasi Kilan Terdiri dari Konsentrasi:
    • Teknik Instumentasi Kilan
    • Teknik Listrik Perminyakan
  • Program Studi Teknik Penggolahan Minyak dan Gas terdiri dari Konsentrasi:
    • Teknik Penggolahan Minyak dan Gas
    • Laboratorium Pengolahan
    • Gas Processing
    • Fire dan Safety
    • Utilities
  • Program Studi Teknik Mesin Kilang Terdiri dari Konsentrasi: 
    • Teknik Mesin Kilang
    • Teknologi Gas
    • Teknik Mesin Lapangan
  • Program Studi Logistik Minyak dan Gas terdiri dari Konsentrasi:
    • Logistik Minyak dan Gas
    • Manajemen Services Migas
    • Mnajemen Pertambangan dan Energi
    • Sistem Informasi Pertambangan dan Energi
Persyaratan Umum 
  • Pegawai Negeri Sipil/BUMN/Swasta yang bergerak dalam bidang Energi dan Sumber Daya Mineral da Instansi serta Perusahaan lain yang trkait dengan kegiatan tersebut
  • Berijazah SLTA/Sederajat, sesuai dengan program studi atau sudah pernah mengikuti pendidikan di STEM Akamigas Tk I, II, III atau lulusan Diploma III dari Perguruan Tinggi lain Terakreditasi Minimal B.
  • Mempunyai Kesehatan yang dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter.
  • Untuk calon mahasiswa STEM Akamigas untuk Tk I berumur maksimal 39 tahun, Tk II berumur maksimal 41 tahun, untuk Tk III berumur maksimal 43 tahun, dan untuk Tk IV berusia maksimal 45 tahun atau sesuai kebijakan pejabat perusahaan setempat
  • Dipertimbangkan oleh Pmpinan Pengirim
Persyaratan Khusus 
  • Lulusan Tes STEM maksimal 2 tahun sebelumnya (Waiting list)
  • Bagi Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Kementrian Energi dan Sumber Daya Mineral, serendah-rendahnya golongan II/a dengan masa kerja minimum 2 tahun
  • Berijazah D-II STEM  Akamigas (Khusus D-II)
  • Berijazah D-II STEM  Akamigas atau D-III non STEM Akamigas (Khusus D-III)
  • Berijazah D-III STEM  Akamigas (Khusus D-IV)
4. Pendaftaran Jalur Aparatur/PNS STEM Akamigas

Jalur Aparatur/PNS ini merupakan jalur yang memberikan kesempatan kepada Instansi Pemerintahan di lingkungan Dinas Pertambanagan dan Energi serta Pemprov/Pemkot/Pemkab yang bergerak dibidang energi dan sumber daya mineral untuk memanfaatkan pendidikan tersebut bagi pegawainya
  • Program Studi jenjang D-IV Teknik Produksi Minyak dan Gas Terdiri dari Konsentrasi : Keinspekturan Tambang
  • Program Studi jenjang D-IV Teknik Pengolahan Minyak dan Gas Terdiri dari Konsentrasi : Keinspekturan Migas
  • Program Studi jenjang D-IV Teknik Instrumentasi Kilang Terdiri dari Konsentrasi : Keinspekturan Keternagalistrikan
  • Program Studi jenjang D-IV Logistik Minyak dan Gas Terdiri dari Konsentrasi : Manajemen Pertambangan dan Energi (MPE), Manajemen Services Migas (MSM), Sistem Informasi Manajemen Pertambangan dan Energi (SIM)
Persyaratan Pendaftaran 
  • Pegawai Negeri Sipil di lingkungan, Dinas Pertambangan dan Energi serta  Pemprov/Pemkot/Pemkab 
  • Berbadan sehat dibuktikan dengan surat keterangan dokter Instansi/emerintah yang bersangkutan 
  • Mendapatkan persetujuan dari instansi yang bersangkutan, dalam bentuk surat belajar
  • Lulus tes seleksi
  • Memiliki ijazah :
    • Untuk program studi pada poin 1 berijazah SMA IPA atau SMK jurusan Teknik
    • Untuk program studi pada poin 2 berijazah SMA/SMK semua jurusan 
Kelengkapan Berkas
  • Calon perserta mengisi formulir pendaftaran
  • Menyerahkan foto copy ijazah yang sudah dilegalisir
  • Menyerahkan Surat keterangan dari dokter instansi/perusahaan
  • Pas foto hitam putih berukuran 4 x 6 sebanyak 2 lembar, dibaliknya dibri nama, prodi dan tingkat
Setelah anda selesai mempersiapkan berkas yang sudah ada, anda dapat mengirimnya ke alamat sekretariat panitia penerimaan mahasiswa STEM Akamigas Cepu

Kampus STEM Akamigas : Jl. Gajah Mada No. 38 Cepu, Kabuaten Blora, Jawa Tengah
Tlp : (0296) 422356
Fax : (0296) 425939

Demikian informasi yang dapat admin berikan mengenai Pendaftaran STEM Akamigas 2024/2025, semoga saja informai ini dapat bermanfaat untuk anda dalam proses pendaftaran nantinya. Terimakasih anda sudah membaca artikel ini dan semoga anda diterima.