Fakultas dan Program Studi di UNY

Fakultas di UNY, Jurusan di UNY, Info Fakultas dan Program Studi di UNY, Pilihan Fakultas dan Program Studi di UNY, Program Studi di UNY, Daftar Fakultas dan Program Studi di UNY, Universitas Negeri Yogyakarta.

Pada saat ini admin akan membahas mengenai fakultas dan program studi apa saja yang ada di Unversitas Negeri Yogyakarta untuk jenjang Diploma, Sarjana, Magister, Doktor. Mari kita lihat bersama-sama pembahasannya.


Sekilas mengenai sejarah UNY

Unversitas Negeri Yogyakarta atau yang dikenal dengan singkatan UNY merupakan salah satu Universitas yang dimiliki Indonesia yang berada di Kota Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) terletak di Caturtunggal, Depok, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia.

Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) merupakan Universitas kependidikan kelas dunia berlandaskan ketaqwaan, kemandirian , dan kecendikiaan.

Untuk memasuki bangku kuliah di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), sebaiknya mencari tahu fakultas dan jurusan apa yang anda akan pilih nantinya di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).

Pada saat ini banyak sekali fakultas dan program studi yang telah diselenggarakan oleh Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), yaitu :

Fakultas dan Program Studi yang ada di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), yaitu :

Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) terdiri dari :
  • Jurusan Filsafat dan Sosiologi Pendidikan : Prodi Kebijakan Pendidikan (S1)
  • Jurusan Psikologi Pendidikan dan Bimbingan : Prodi Bimbingan dan Konseling (S1)
  • Jurusan Kurikulum dan Teknologi Pendidikan : Prodi Teknologi Pendidikan (S1)
  • Jurusan Pendidikan Luar Biasa : Prodi Pendidikan Luar Biasa (S1)
  • Jurusan Administrasi Pendidikan : Prodi Manajemen Pendidikan (S1)
  • Jurusan Pendidikan Luar Sekolah 
  • Jurusan Pendidikan Prasekolah dan Dasar : Prodi Pendidikan Anak usia Dini (S1) dan Prodi Pendidikan Guru Sekolah dasar (S1)
Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) terdiri dari :
  • Jurusan dan Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (S1)
  • Prodi Bahasa dan Sastra Indonesia (S1)
  • Jurusan dan Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (S1)
  • Prodi Bahasa dan Sastra Inggris (S1)
  • Jurusan Pendidikan Bahasa Daerah : Prodi Pendidikan Bahasa Jawa (S1)
  • Jurusan Pendidikan Bahasa Jerman (S1)
  • Jurusan Pendidikan Bahasa Perancis (S1)
  • Jurusan Pendidikan Seni Musik (S1)
  • Jurusan dan Prodi Pendidikan Seni Rupa (S1)
  • Jurusan Pendidikan Seni Tari (S1)
  • Prodi Pendidikan Seni Kerajinan (S1)
Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) terdiri dari :
  • Jurusan Pendidikan Matematika (S1)
  • Jurusan Pendidikan Fisika (S1)
  • Jurusan Pendidikan Kimia (S1)
  • Jurusan Pendidikan Biologi (S1)
  • Program Studi Pendidikan IPA (S1)
Fakultas Ilmu Sosial (FIS) terdiri dari :
  • Jurusan Pendidikan Geografi
  • Jurusan Pendidikan Sejarah (meliputi prodi Ilmu Sejarah)
  • Jurusan Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan
  • Jurusan Pendidikan Sosiologi
  • Jurusan Ilmu Administrasi Negara
  • Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (S1)
Fakultas Ekonomi (FE) terdiri dari :
  • Jurusan Pendidikan Ekonomi (Meliputi Prodi Pendidikan Ekonomi)
  • Jurusan Pendidikan Akutansi (Meliputi Prodi Pendidikan Akuntansi, Akuntansi dan Diploma-3 Akuntansi).
  • Jurusan Manajemen (Meliputi Prodi Manajemen dan Diploma-3 Manajemen Pemasaran)
  • Jurusan Pendidikan Administrasi Perkantoran (Meliputi Prodi Pendidikan Administrasi Perkantoran dan Diploma-3 Sekretaris)
Fakultas Teknik (FT) terdiri dari :
  • Jurusan Pendidikan Teknik Elektronika : 
    • Prodi Pendidikan Teknik Elektronika (S1)
    • Prodi Teknik Elektronika (D3)
    • Prodi Pendidikan Teknik Informatika (S1)
  • Jurusan Pendidikan Teknik Elektro : 
    • Prodi Pendidikan Teknik Elektro (S1)
    • Prodi Teknik Elektro (D3)
    • Prodi Pendidikan Teknik Mekatronika (S1)
  • Jurusan Pendidikan Teknik Mesin
  • Jurusan Pendidikan Teknik Sipil dan Perencanaan
  • Jurusan Pendidikan Teknik Boga dan Busana
Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) terdiri dari :
  • Jurusan Pendidikan Olahraga
  • Jurusan Pendidikan Kepelatihan
  • Jurusan Ilmu Keolahragaan
Program Pascasarjana (PPs) terdiri dari :
  • Prodi Penelitian dan Evaluasi Pendidikan (S2 dan S3) terdiri dari
    • Prodi Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (S2 dan S3)
    • Prodi Ilmu Pendidikan (S3)
    • Prodi Manajemen Pendidikan (S2)
    • Prodi Pendidikan Luar Sekolah (S2)
    • Prodi Teknologi Pembelajaran (S2)
    • Prodi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (S2)
    • Prodi Pendidikan Matematika (S2)
    • Prodi Linguistik Terapan (S2)
    • Prodi Pendidikan Sastra Anak (S2)
    • Prodi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam (S2)
    • Prodi Pendidikan Dasar (S2)
    • Prodi Ilmu Keolahragaan (S2)
Dari sekian banyaknya program studi yang ada di UNY tersebut, mungkin ada salah satu yang anda minati, untuk itu pilihlah sesuai keinginan anda.

Baca : Pendaftaran UNY

Bagi anda yang ingin mengetahui informasi mengenai Pendaftaran, anda dapat membaca informasinya dialamat website yaitu infopmb.web.id

Demikianlah informasi yang bisa admin berikan tentang fakultas dan program studi di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY). Semoga informasi ini dapat bermanfaat untuk anda semua. Terima kasih telah membaca artikel ini Salam sukses.