Pendaftaran PPDB Kota Manado 2024/2025

Pendaftaran PPDB Kota Manado 2024, Pendaftaran Online Kota Manado, PPDB Kota  Manado 2018, Pendaftaran PPDB Kota  Manado, PPDB SMP Kota  Manado, PPDB SMPN 1 Kota  Manado, PPDB SMK 1 Kota  Manado, PPDB SMA 1 Kota  Manado, PPDB SMPN 1 Kota  Manado, pendaftaran SD Manado 2024/2025, PPDB SMAN 1 Kota  Manado, Website SMAN 1 Kota Manado

Pada saat ini admin akan memberikan informasi mengenai Pendaftaran PPDB Kota Manado 2024/2025, dengan adanya informasi yang admin berikan ini semoga dapat membantu anda dalam melakukan Pendaftaran PPDB Kota Manado nantinya. Untuk informasi lebih jelas kita simak pembahasan berikut ini.

http://www.infopmb.web.id/


Sedikit mengenai Kota Manado

Kota Manado adalah ibu kota dari provinsi Sulawesi Utara. Kota Manado seringkali disebut sebagai Menado. Manado terletak di Teluk Manado, dan dikelilingi oleh daerah pegunungan. Kota ini memiliki 408.354 penduduk pada Sensus 2010, menjadikannya kota terbesar kedua di Sulawesi setelah Makassar. Jumlah penduduk di Manado diperkirakan (berdasarkan Januari 2014) adalah 430.790

Situs https://manadocerdas.siap-ppdb.com/ ini merupakan situs yang memberikan berbagai informasi Penerimaan Calon Peserta Didik Baru jenjang SD, SMP SMA, SMK di Kota Manado yang dapat anda akses secara real time online. Untuk informasi mengenai Penerimaan Calon Peserta Didik Baru mulai dari pendaftaran, tata cara pendaftaran, jadwal pelaksanaan dapat anda akses melalui situs https://manadocerdas.siap-ppdb.com/

Sebelum anda melakukan pendaftaran secara online, sebaiknya anda mempersiapkan beberapa persyaratan yang ditentukan panitia yaitu sebagai berikut.

Tata cara. persyaratan dan seleksi


PPDB Online Jenjang SD

  • Calon Peserta Didik Baru melakukan Pendaftaran dengan datang ke salah satu sekolah pilihan dengan membawa persyaratan pendaftaran dan mengisi formulir secara lengkap dan benar yang disediakan oleh Panitia Sekolah.
  • Proses pendaftaran secara sistem dilakukan melalui operator sekolah dan akan mencetak TANDA BUKTI PENDAFTARAN.
  • Calon Peserta Didik Baru akan menerima TANDA BUKTI PENDAFTARAN sebagai tanda telah selesainya proses pendaftaran.
  • Calon Peserta Didik Baru jenjang SD dapat memilih maksimal 2 (dua) SD Negeri Peserta PPDB Online sesuai skala prioritas pilihan Calon Peserta Didik. Calon Peserta Didik Baru hanya boleh mendaftar 1 (satu) kali di salah satu Sekolah peserta PPDB Online.
  • Usia calon peserta didik merupakan skala prioritas dalam proses seleksi. Sekolah wajib menerima peserta didik yang berusia 7 (tujuh) tahun. Pengecualian syarat usia paling rendah rendah 5 (lima) tahun 6 (enam) bulan 
  • Status pendaftaran dapat dilihat secara realtime setiap hari sejak pendaftaran dibuka di situs https://manadocerdas.siap-ppdb.com
  • Calon Peserta Didik Baru yang sudah melakukan pendaftaran tidak dapat mencabut pendaftarannya dan tidak dapat mendaftar lagi sampai proses PPDB Online berakhir.
  • Tidak disyaratkan pernah mengikuti pendidikan Taman Kanak-Kanak.
  • Seleksi Penerimaan Calon Peserta Didik baru SD dilakukan berdasarkan Usia (berdasarkan hari) calon pendaftar didik (diprioritaskan usia yang lebih tua).
PPDB Online Jenjang SMP
  • Calon peserta didik dapat melakukan pendaftaran secara Online dialamat website resmi yaitu https://manadocerdas.siap-ppdb.com setelah selesai melakukan pendaftaran, mencetak TANDA BUKTI PENGAJUAN PENDAFTARAN
  • Calon Peserta Didik Baru hanya boleh mendaftar 1 (satu) kali di salah satu Sekolah peserta PPDB Online.
  • Calon peserta didik datang ke salah satu Sekolah Yang Dipilih untuk melakukan VERIFIKASI PENDAFTARAN dengan menyerahkan dokumen sesuai persyaratan dan menerima TANDA BUKTI VERIFIKASI PENDAFTARAN.
  • Calon peserta didik yang merupakan lulusan asal sekolah Dalam Daerah Kota Manado tahun ini.
  • Memiliki jarak radius domisili tempat tinggal terdekat dengan sekolah yang akan ditetapkan oleh Sekolah menggunakan aplikasi Google Earth/ Google Map pada website PPDB Tahun 2018 dengan mengacu pada alamat kartu keluarga untuk menentukan jarak tempat tinggal pendaftar dengan sekolah, penghitungan jarak radius di mulai dari titik 0 (Nol) sekolah.
  • Hasil Seleksi Penerimaan dilakukan berdasarkan Jarak radius paling terdekat dengan sekolah sampai kuota ZONASI terpenuhi, Jika jarak radius akhir sama, maka dilakukan urutan seleksi Pertama dengan Nilai akhir (NA) SHUS/SHUN, dan kedua apabila masih sama maka mendahulukan siswa yang terlebih dahulu mendaftar.
  • Menyerahkan foto copy ijazah atau surat keterangan lain yang setara dengan membawa aslinya.
  • Menyerahkan foto copy SHUS/SHUN dengan membawa aslinya (setelah lulus seleksi).
  • Menyerahkan foto copy Kartu Keluarga (KK) dengan membawa aslinya. Kartu Keluarga yang diterbitkan sebelum tanggal 1 Januari 2018.
  • Menyerahkan pas foto Calon Peserta Didik Baru ukuran 3 x 4 cm sesuai kebutuhan sekolah masing-masing (setelah lulus seleksi).
  • Menandatangani Surat Pernyataan Bebas Narkoba diatas materai 6000 yang disetujui orang tua/wali (setelah lulus seleksi).
  • Usia Peserta Didik Baru SMP setinggi-tingginya 15 tahun 
Jalur Siswa Berprestasi
  • Calon peserta didik dapat melakukan pendaftaran secara Online dialamat website resmi yaitu https://manadocerdas.siap-ppdb.com setelah selesai melakukan pendaftaran, mencetak TANDA BUKTI PENGAJUAN PENDAFTARAN
  • Calon Peserta Didik Baru hanya boleh mendaftar 1 (satu) kali di salah satu Sekolah peserta PPDB Online.
  • Calon peserta didik datang ke salah satu Sekolah Yang Dipilih untuk melakukan VERIFIKASI PENDAFTARAN dengan menyerahkan dokumen sesuai persyaratan dan menerima TANDA BUKTI VERIFIKASI PENDAFTARAN.
  • Hasil seleksi akan di tentukan oleh sekolah sesuai dengan kebutuhan sekolah.
  • Menyerahkan foto copy ijazah atau surat keterangan lain yang setara dengan membawa aslinya.
  • Menyerahkan foto copy SHUS/SHUN dengan membawa aslinya (setelah lulus seleksi).
  • Menyerahkan foto copy Piagam Penghargaan atas prestasi di bidang Sains, Seni-Budaya, olahraga maupun prestasi pada bidang tertentu, tingkat Kabupaten/Kota, Provinsi, Nasional maupun internasional dengan membawa aslinya.
  • Menyerahkan pas foto Calon Peserta Didik Baru ukuran 3 x 4 cm sesuai kebutuhan sekolah masing-masing (setelah lulus seleksi).
  • Menandatangani Surat Pernyataan Bebas Narkoba diatas materai 6000 yang disetujui orang tua/wali (setelah lulus seleksi).
  • Usia Peserta Didik Baru SMP setinggi-tingginya 15 tahun
Jalur Luar Zonasi
  • Calon peserta didik dapat melakukan pendaftaran secara Online dialamat website resmi yaitu https://manadocerdas.siap-ppdb.com setelah selesai melakukan pendaftaran, mencetak TANDA BUKTI PENGAJUAN PENDAFTARAN
  • Calon peserta didik datang ke salah satu Sekolah Yang Dipilih untuk melakukan VERIFIKASI PENDAFTARAN dengan menyerahkan dokumen sesuai persyaratan dan menerima TANDA BUKTI VERIFIKASI PENDAFTARAN.
  • Calon Peserta Didik Baru hanya boleh mendaftar 1 (satu) kali di salah satu Sekolah peserta PPDB Online dapat memilih maksimal 3 (tiga) SMP Negeri Peserta PPDB Online sesuai skala prioritas pilihan Calon Peserta Didik.
  • Urutan pilihan Sekolah Yang Dipilih merupakan skala prioritas dalam proses seleksi.
  • Status pendaftaran dapat dilihat secara realtime setiap hari sejak pendaftaran dibuka di situs https://manadocerdas.siap-ppdb.com
  • Calon Peserta Didik Baru yang sudah melakukan pendaftaran tidak dapat mencabut pendaftarannya dan tidak dapat mendaftar lagi sampai proses PPDB Online berakhir.
  • Seleksi Penerimaan Calon Peserta Didik baru SMP dilakukan berdasarkan perangkingan
  • Nilai Akhir (NA)
Calon Berasal Dari Luar Kota Manado
  • Calon Peserta Didik Baru yang berasal dari Sekolah Asing dan Sekolah Luar kota
  • Manado,dapat melakukan Pengajuan Pendaftaran secara online di manadocerdas.siapppdb.com dan melakukan verifikasi pendaftaran di Sekolah Pilihan.
  • Menandatangani Surat Pernyataan Bebas Narkoba yang disetujui orang tua/wali.
  • Melampirkan SHUS/SHUN.
Untuk anda yang belum jelas mengenai Pendaftaran PPDB Kota Manado, mulai dari persyaratan pendaftaran, tata cara melakukan pendaftaran, jadwal pelaksanaan dan lainnya, anda dapat mencari informasi lengkapnya dengan mengakses alamat website resmi yaitu https://manadocerdas.siap-ppdb.com

Sekian informasi yang dapat admin berikan mengenai Pendaftaran PPDB Kota Manado 2024/2025, semoga informasi yang admin berikan ini dapat membantu anda dalam melakukan Pendaftaran PPDB Kota Manado nantinya. Terimakasih banyak sudah membaca artikel ini dan semoga anda diterima.